Peluang Kerja Ke Luar Negeri

Vokasi - Universitas Muhammadiyah Malang memiliki memiliki Visi Vokasi DIASPORA. Visi mencerminkan komitmen Vokasi UMM mencetak generasi unggul dan mandiri melalui program specified skill worker. Vokasi diaspora merupakan paradigama pendidikan berstandar internasional melalui sertifikat kompetensi internasional serta berkarir di tingkat internasional. Mealui program ini, UMM memiliki kontribusi menghilangkan stigma negara lain terhadap tenaga kerja di Indonesia yang hanya berkutat di sektor informal melalui mencetak  tenaga kerja  terampil, berkompeten yang tersertifikasi.

 
Melalui Kerjasama internasional dengan PT.OS Selnajaya, Vokasi UMM  telah mennginisiasi pendirian Program training dan penempatan kerja ke Jepang. Kerjasama ini akan diperluaskan dengan hingga ke Arab Saudi dan Kuwait.

Peluang Kerja Ke Luar Negeri